Samsung A53 5G Harga

Update Harga Samsung A53 5G di akhir tahun 2022

Posted on

Update Harga Samsung A53 5GSamsung A53 5G merupakan salah satu smartphone kelas menengah dengan spesifikasi terbaik di kelasnya yang dirilis pada Meret 2022 lalu.

Smartphone besutan Samsung ini diketahui telah dilengkapi dengan beberapa spesifikasi super epik seperti menggunakan prosesor Chipset Exynos 1280. Dengan prosesor tersebut Samsung A53 menjadi smartphone yang mempunyai kemampuan menangkap sinyal hingga 5G.

Baca Juga : iPhone SE Terancam Diberhentikan, Apa penyembanya?

Chipset Exynos 1280 juga menjadi penunjang spesifikasi untuk aktivitas Samsung A53 5G dari berbagai sisi.

Adapun spesifikasi unggulan adalah pada kamera. Smartphone ini dilengkapi dengan kamera 64 MP serta setting tiga kamera 16 MP, dan perekaman video 4K. Kemudian pada bagian layar, dilengkapi dengan layar unggulan FHD+ dengan kecepatan refresh layar 120 Hz.

Pada kapasitas memory Samsung A53 5G ini melengkapinya dengan RAM sebesar 8GB, sehingga membuat smartphone yang satu ini mempunyai performa super cepat. Selain itu juga sangat mendukung untuk Anda yang suka bermain game.

Spesifikasi lain yang juga melengkapi Samsung A53 5G diantaranga:

Layar: 6,5 inci super AMOLED

Processor dan Chipset: Prosesor Exynos 1280, GPU Mali-G68, Android 12, One UI 4.1.

Baterai: 5000 mAH + fast charging 25 W

Warna: Black, Blue, White, Peach

Dengan spesifikasi yang ada dalam smartphone ini, berikut update harga Samsung A53 5G yang bisa anda siapkan untuk memilikinya.

Untuk varian Samsung A53 5G 8/128 bisa Anda dapatkan dengan harga Rp5.799.000 sedangkan pada varian 8/256 dengan harga Rp6.299.000 saja.

Harga tersebut di atas, merupakan harga termurah dengan spesifikasi yang ada di dalam Samsung A53 5G.